Cara Modifikasi Populer Post Default

Unknown - Kamis, 28 Maret 2013 - 21:44 wita
Sebagai Blogger yang bernaung dibawah Blogspot sungguh sangat dimanjakan dengan diberikan kemudahan dan fasilitas yang cukup untuk kita, :q; walaupun yang sifatnya Default sebagai contoh misalnya Recent Post, Recent Comment dan Popular Post :y; 
Sekarang yang akan saya bahas khusus mengenai Popular Post yang tampilannya secara Default pada prinsip dasarnya ada 3 pilihan : Judul saja, Thumbnail gambar dan Summary / Cuplikan :x; yang ukuran Thumbnail gambar sedikit mengganggu karena kebesaran, untuk itu bagi saya pribadi mungkin bagi kawan juga perlu dimodifikasi :r; 


Caranya :
  • Masuk Account Blogger dengan ID kawan
  • Pada Dasbor pilih Template - Edit HTML
  • Cari  ]]></b:skin> 
  • Copas script berikut diatasnya

.PopularPosts .item-title{display:inline;font: bold 15px/15px Agency FB;}
.PopularPosts ul li {background: none repeat scroll 0 0 transparent;float: left;list-style: none outside none;margin: 5px !important;padding: 0 !important;}
.PopularPosts ul li img {padding:0;-moz-border-radius: 5px;-webkit-border-radius: 5px;border-radius: 5px;-webkit-transition: all 0.3s ease;-moz-transition: all 0.3s ease;transition: all 0.3s ease;border: 2px solid #CCC;height: 40px;width: 40px;}

  • Simpan Template kawan


Berbagi Artikel :

Cara Modifikasi Populer Post Default
Rate this posting:
{[["☆","★"]]}

Kalau pada Artikel Cara Modifikasi Populer Post Default
kurang jelas atau ada Artikel, Link yang tak jalan / rusak bisa disampaikan lewat Komentar
mudah-mudahan saya bisa segera memperbaiki
---ooOOOoo---
P.pw - Shorten urls and earn money!

Artikel Menarik Lainnya

About me


Saya hanyalah Manusia Biasa ingin memberi kan yang Terbaik, walau itu belum tentu Terbaik bagi Kawan....

7 Komentar pada : “Cara Modifikasi Populer Post Default”

  1. .. aq udah pake kawan, namun yg biasa, cuma tulisan aja. cz kalo pake gambar makin berat aja blog aq. he..86x ..

    BalasHapus
    Balasan
    1. benar sekali kawan, kan sudah saya sampaikan ada 3 pilihan yang bisa digabung-gabung :w;

      Hapus
  2. dari sekian banyak script popular post, yang ini baru cocok buat blog saya. makasih gan

    BalasHapus
  3. Keren ente gan , udah ane coba beberapa trick dari blog ente .. semuanya cakep gan ! thx sharing nya .. ane keliling dulu gan , barangkali ada yang cakep lagi perubahan yang bisa ane bikin ke blog ane ..

    mohon saran untuk blog ane gan :D
    fredicksonsinaga.blogspot.com

    BalasHapus
    Balasan
    1. trims kawan sudah berkunjung, mudah-mudahan kawan puas dan berkenan mampir lagi :z;

      Hapus
  4. wahhh bolehhh juga nichh
    thank's dach

    BalasHapus

BERIKAN KOMENTAR SESUAI TOPIK
DENGAN BAHASA YANG SOPAN,
JANGAN MENGHINA, SARA / ETNIS DAN SPAM ATAU PAKAI NAMA ANONIM

Klik Emoticon untuk melihat Kodenya

Dapatkan Update Terbaru
BlogBego Creation di Email Kawan





BANNER [300x250]
© 2013 - BLOGBEGO CREATION | Powered by Blogger
Design Template by : Blogger Edan